Kamis, 16 September 2010
Penyebab Tahi Lalat Berbahaya
Setiap orang pasti memiliki tahi lalat yang jumlah dan ukurannya tidak sama satu sama lain. Ada yang berbentuk oval, ada yang bulat, ada yang ditumbuhi rambut, ada yang polos, ada yang berwarna cokelat, hitam, dan merah muda. Kebanyakan tahi lalat muncul sejak bayi lahir hingga usia 20 tahun, tetapi adapula yang muncul selama proses perkembangan janin.
Tahi lalat itu ada yang berbahaya dan ada juga yang tidak berbahaya. Berbahaya, jika tahi lalat terasa gatal atau sakit, terus membesar atau berdarah.
Jika mengalami gejala serupa, sebaiknya periksakan ke dokter supaya bisa mendapat pengobatan lebih cepat. Tahi lalat yang sakit, membesar hingga berdarah bisa berkembang menjadi kanker kulit jika dibiarkan.
Bentuk tahi lalat yang tidak berbahaya yaitu halus dan tidak berubah selama bertahun-tahun. Sedangkan tahi lalat yang layak untuk dicurigai apabila berubah warna agak merah dan membesar. Jika ukuran tahi lalat makin besar hingga mencapai sekitar 6mm maka harus diperiksakan ke dokter.

Info Kesehatan dan Seks
- Jual Bibit Lada Perdu Tanpa Junjung dan Rambatan di Bandar Lampung
- 3 Fase yang dijalani pasangan setelah menikah
- Cara Mengatasi Bau Mulut Saat Puasa
- Cara Mengetahui Kadar Kolesterol Jahat
- 9 TandaTubuh Terlalu Banyak Mengkonsumsi Kopi
- Sisi Erotis Bagian Tubuh Wanita Menurut Pria
- Cara Membuat Masker Rambut Yang Alami
- Manfaat Mandi Air Dingin dan Resiko Mandi Air Hangat di Pagi Hari
- [Video] Menjelajah Sistem Pencernaan Manusia
- Ternyata Bentuk Alat Kelamin Terbukti Lebih Penting Dari Pada Ukurannya
- Memutihkan Ketiak Hitam Secara Cepat
- Manfaat Masturbasi untuk Kesehatan Pria
- Makna Hubungan Seksual
- Khasiat Pohon African Baobab
- Garam Bisa Menyembuhkan Jerawat? - Tips dan Trik
- Jenis-jenis Ciuman
- Trik Buat Nafsu Birahi Wanita
- Posisi Bercinta Yang disukai Wanita
- Alasan Mengapa Wanita Melakukan Masturbasi
- Tips dan Trik | 3 cara Memuaskan Nafsu Seksual Wanita
- Lima Cara Membuat Wanita Orgasme | Tips dan Trik
- Manfaat Air Untuk Kecantikan
- Top News: Clue to egg flaws in older women found
- 7 Manfaat Wortel Untuk Kesehatan Tubuh
Label:
Info Kesehatan dan Seks
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
SILAHKAN TINGGALKAN KOMENTAR ANDA