Analisa Peta Kekuatan Militer Indonesia-Malaysia : Perseteruan antar kedua negara serumpun berakhir pada perundingan yang diadakan di Kota Kinabalu, kuala Lumpur pada pagi hari ini (6/9/2010). Berikut peta kekuatan militer kedua negara serumpun ini :
INDONESIA
1. Personil Militer : 432 ribu
2. Anggaran Militer : 1,3 US$ per tahun
3. Jumlah Penduduk : 237 juta
4. Kapal Perang : 114 unit, berbagai macam jenis
5. Pesawat Tempur : Hawk MK 109 (8 unit), Hawk MK 209 (32 unit), CN 235 (6 unit), F27-400M (8 unit), F-16A (5 unit), F-16B (5 unit), F-5E, Su-27SK, Su-30MK, Hercules C-130H-30
6. Pangkalan : Pekanbaru, Pontianak, Halim, Kalijati, Madiun, Makasar.
MALAYSIA
1.Personil Militer : 135 ribu
2. Anggaran Militer : 1,69 US$ per tahun
3. Jumlah Penduduk : 27,7 juta
4. Kapal Perang : 24 unit, diantaranya kapal komando/pendukung 2 unit (Jerman dan Korsel)
5. Pesawat Tempur : F-5E, Hawk MK 108 (8 unit), Hawk MK 208, F/A-18D (8 unit), Mig-29, Su-30, F28, F-16 Falcon, Hercules C-130H, CN-235
6. Pangkalan : Alor Setar, Kuantan, Labuan, Kuala Lumpur, Kuching.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
SILAHKAN TINGGALKAN KOMENTAR ANDA